Deskripsi
Buku ini membahas konsep fertilitas, infertilitas, kebijakan kesehatan reproduksi, skrining pranikah, konseling, dan edukasi persiapan kehamilan, termasuk aspek fisik, psikologis, dan finansial. Selain itu, disajikan metode pemeriksaan fertilitas seperti analisis semen, suhu tubuh basal, dan mukus serviks, serta langkah pencegahan penyakit melalui triple eliminasi.
Topik psikologi kehamilan dan peran bidan dalam mendukung kesehatan mental calon orang tua turut diulas. Buku ini ditutup dengan pembahasan berbasis bukti ilmiah untuk meningkatkan kualitas pelayanan kebidanan.
Diharapkan, buku ini menjadi referensi utama dalam mendukung kesehatan ibu, bayi, dan keluarga.
Ulasan
Belum ada ulasan.